Cara Burning Windows 7 ke Dalam Flashdisk Dengan PowerISO
![]() |
| PowerISO |
1. Install aplikasi PowerISO.
2. Jalankan aplikasi kemudian pilih menu tools, CREATE BOOTABLE USB DRIVE.
3. Setelah itu akan tampil gambar seperti ini
4. Pada Source Image Files: Silahkan Anda pilih lokasi letak ISO win7 atau win8 milik Anda.
5. Pada Destination USB Drive: Pilih letak flashdisk.
6. Pada Write Method: Silahkan pilih saja USB - HDD kemudian tekan Start lalu tunggu sampai selesai.


0 komentar:
Post a Comment